Widget HTML #1

Anda Ingin Menjadi Pendekar Anak UNICEF? Seperti Ini Caranya

UNICEF sendiri memiliki singkatan dalam artian bahasa Indonesia yakni  perserikatan bangsa pendanaan anak - anak. Jadi UNICEF sendiri secara tujuan memiliki sebuah tujuan untuk selalu memberi bantuan berupa kemanusiaan kepada seluruh anak - anak yang ada di dunia. Hal yang demikian dilakukan untuk berkembangnya kesejahteraan mereka, salah satunya melalui donasi anak Indonesia.


UNICEF adalah organisasi PBB yang nantinya mendistribusikan bantuan tersebut kepada negara - negara yang masih berkembang. Lembaga kemanusiaan yang satu ini juga merupakan lembaga yang bertempat di Amerika Serikat, tepatnya Kota New York. Kemudian lembaga ini memiliki lokasi tempat di berbagai macam dunia, salah satunya adalah Indonesia.

Donasi anak Indonesia

Pihak lembaga ini yang bermarkas di Indonesia sudah berusia lebih dari enam puluh tahun dan sudah banyak sekali menjangkau berjuta - juta anak Indonesia dengan program kemanusiaan. UNICEF sendiri telah berada di Indonesia sejak pada tahun 1948 dengan fokus utamanya adalah memberikan bantuan demi tercegahnya kelaparan di Pulau Lombok.


Cara Mengikuti Program Pendekar Anak UNICEF



1. Kunjungi Website UNICEF Indonesia


Anda bisa langsung berkunjung ke laman resmi dari UNICEF yang ada di Indonesia dan segera ikuti donasi nutrisi dan program donasi lainnya, kemudian setelah sampai ke halaman beranda maka anda bisa langsung memilih pendekar anak tersebut dan pilihlah tipe donasi yang ingin anda lakukan mulai dari kesehatan, pendidikan, dan lain-lain.



2. Melakukan Pembayaran


Setelah melakukan hal tadi anda bisa langsung melakukan pembayaran dengan cara yang rutin maupun hanya satu kali saja. Anda bisa menentukan nominal uang donasi yang ingin anda kirimkan, kemudian anda bisa mengisi data pribadi yang sudah disediakan pada kolom tersebut dan anda bisa melakukan pembayaran melalui transfer bank, kartu kredit, dan lain sebagainya.


Demikian langkah-langkah untuk menjadi pendekar anak UNICEF, dengan menjadi pendekar anak tersebut maka anda bisa melakukan donasi secara rutinan setiap bulannya sesuai dengan nilai donasi yang ingin anda sumbangkan kepada anak-anak Indonesia untuk membantu mereka. Semoga artikel ini bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Anda Ingin Menjadi Pendekar Anak UNICEF? Seperti Ini Caranya"